Rio Dewanto (lahir di Indonesia, 28 Agustus 1987; umur 27 tahun) adalah seorang aktor Indonesia yang juga mempunyai bakat menyanyi dan menggambar. Rio dikenal luas melalui peran-perannya dalam film televisi yang ditayangkan di Indonesia, di antaranya adalah "Pulang Malu Ngga Pulang Rindu", " Rocker Pulang Kampung", "Cinta Datang saat Kamu Tidur" dan sejumlah film lainnya. Sudah hampir lebih dari 30 judul FTV sudah diperankannya.
No comments:
Post a Comment